Friday, June 26, 2015

Cara Mudah Membuat Cover Book Foto dengan Photoshop

CARA MEMBUAT COVER FOTO
 

SELAMAT DATANG

Pada postingan kali ini saya akan membahas tutorial photoshop memasukkan foto ke dalam cover sebuah buku. Menurut saya teknik ini cukup mudah dan hasilnya juga keren. Semoga artikel yang saya buat ini dapat bermanfaat bagi anda.

Secara umum, dalam sebuah buku terdapat bagian foto didalamnya. Foto tersebut bisa anda sendiri atau orang lain. Dalam hal ini anda pasti bertanya bagaiman sih caranya memasang foto di buku? berikut ini cara mengedit foto dalam sebuah cover buku.


Untuk membuatnya anda memerlukan  peralatan di bawah ini dan saya akan menjelaskan cara mengeditnya disini.

PHOTOSHOP CS 3


BUKU KOSONG


FILE ASLI DAN PSD


Notes :
Tunggu 5 Detik kemudian klik SKIP AD, Hilangkan Tanda Ceklist pada Download Manager.

Password RAR : http://sumar-blog.blogspot.com/

Tutorial Photoshop by Ony Sumar
Berbagi dan Belajar Photoshop

1. Buka file Buku dan Pilih Foto yang ingin anda edit. Dalam memilih foto sebaiknya pemandangan.

Tutorial Photoshop Bagian 1

2. Pada Gambar Buku selecksi bagian kotak yang terlihat seperti gambar ini dengan selection tool.

Tutorial Photoshop Bagian 2

3. Copy Paste bagian yang terseleksi dengan menekan Ctrl + C (Copy) dan Ctrrl + V (Paste) seperti
    di gambar.

Tutorial Photoshop Bagian 3
    Kemudian Drag foto Sunset ke Foto Buku Kosong  kemudian sesuaikan ukuran foto.

4. Pada layer 1 : Klik kanan pilih convert to smart objek
    Pada Layer Foto : Klik kanan pilih clipping mask

Convert To Smart Object
Create Clipping Mask

Tutorial Photoshop Bagian 4 

5. Sesuaikan Foto dengan bentuk buku dengan Transform

Tutorial Photoshop Bagian 1

7. Beri text tambahan dan aksesoris lainnya.
 
    Langkah 7 tergantung kreatifitas masing masing jadi selamat berkarya hehe


Nantikan tutorial photoshop selanjutnya.
Terus Dukung kami dengan cara membagikan tutorial kepada pengguna photoshop lainnya.
Klik Google + dan Join This Site untuk bergabung.

Terima Kasih Sudah berkunjung....

Share this

5 Responses to "Cara Mudah Membuat Cover Book Foto dengan Photoshop"

  1. keren banget gan, makasih tutorialnya

    ReplyDelete
  2. wah,,ini nih yang ane cari ,,,, thanks gan

    ReplyDelete
  3. Mantap gan... boleh dikoleksi nh tutorialnya...

    ReplyDelete
  4. nah ini dia kece dah simbah 1 ini tutor nya

    ReplyDelete

Silahkan tambahkan komentar untuk bertanya.